Upcoming Event
- Back to Home »
- Kegiatan , News »
- Dies Natalis VII Kedokteran Gigi FK Unsyiah
Posted by : Himakagi Unsyiah
Selasa, 16 April 2013
Sebuah momen yang sangat berkesan bagi seluruh keluarga besar KG Unsyiah, ya! Dies Natalis ke-7 atau yang akrab disebut DN7. 7-13 April 2013 merupakan tanggal-tanggal istimewa dimana terselip tanggal jadinya KG Unsyiah, yaitu 12 April. DN7 mengambil Tema Dentin (Dies Natalis 7th, The Incredible Dentistry Generation). Inilah events pada DN7:
1. Fun Walk Dentistry
Jalan santai yang diikuti oleh keluarga besar KG Unsyiah dan umum ini diikuti oleh sekitar 200 peserta. Mengambil rute dari Blang Padang jalan hingga pendopo gubernur, mutar menuju lampu merah peuniti, masjid raya, dan kembali lagi ke Lapangan Blang Padang, Fun Walk ini juga dihadiri oleh ketua PDGI Aceh, drg. Saifudin Ishak, PDIII FK Unsyiah dr. T. Husni TR, Sp. THT-KL, dan drg. Zaki Mubarak, MS.
2. Donor Darah
Donor darah ini di adakan di dekat podium utama DN7 di lapangan Blang Padang dan diikuti oleh 65 orang pendonor.
3. Aneka Perlombaan
Perlombaan yang diselenggarakan antara lain:
Lomba Mewarnai untuk siswa/i SD se Banda Aceh
Lomba Poster untuk siswa/i SMA se-Aceh
Lomba Essay untuk Mahasiswa/i se-Aceh
Lomba Fotografi Nasional
Lomba Teka-teki silang kedokteran gigi untuk mahasiswa/i KG Unsyiah
Lomba Carving Gigi untuk Mhs/i KG Unsyiah
4. Penyuluhan dan Sikat Gigi Masal
Pemberian Dental Health Education kepada Anak-anak SD kemudian mengadakan sikat Gigi masal.
5. Malam Puncak Dental Night
Merupakan Evet "Wajib" tahunan Dies Natalis Kedokteran Gigi. Malam yang bertajuk Dentin ini menampilkan karya senin dan kreativitas mhs/i KG Unsyiah. Dental Night sendiri dihadiri oleh seluruh keluarga besar KG Unsyiah, para undangan dan Dosen-Dosen FKG dari Universitas lain di Indonesia.
Info lebih banyak silakan mengunjungi http://dn7kg.blogspot.com/ (hz)
1. Fun Walk Dentistry
Jalan santai yang diikuti oleh keluarga besar KG Unsyiah dan umum ini diikuti oleh sekitar 200 peserta. Mengambil rute dari Blang Padang jalan hingga pendopo gubernur, mutar menuju lampu merah peuniti, masjid raya, dan kembali lagi ke Lapangan Blang Padang, Fun Walk ini juga dihadiri oleh ketua PDGI Aceh, drg. Saifudin Ishak, PDIII FK Unsyiah dr. T. Husni TR, Sp. THT-KL, dan drg. Zaki Mubarak, MS.
2. Donor Darah
Donor darah ini di adakan di dekat podium utama DN7 di lapangan Blang Padang dan diikuti oleh 65 orang pendonor.
3. Aneka Perlombaan
Perlombaan yang diselenggarakan antara lain:
Lomba Mewarnai untuk siswa/i SD se Banda Aceh
Lomba Poster untuk siswa/i SMA se-Aceh
Lomba Essay untuk Mahasiswa/i se-Aceh
Lomba Fotografi Nasional
Lomba Teka-teki silang kedokteran gigi untuk mahasiswa/i KG Unsyiah
Lomba Carving Gigi untuk Mhs/i KG Unsyiah
4. Penyuluhan dan Sikat Gigi Masal
Pemberian Dental Health Education kepada Anak-anak SD kemudian mengadakan sikat Gigi masal.
5. Malam Puncak Dental Night
Merupakan Evet "Wajib" tahunan Dies Natalis Kedokteran Gigi. Malam yang bertajuk Dentin ini menampilkan karya senin dan kreativitas mhs/i KG Unsyiah. Dental Night sendiri dihadiri oleh seluruh keluarga besar KG Unsyiah, para undangan dan Dosen-Dosen FKG dari Universitas lain di Indonesia.
Info lebih banyak silakan mengunjungi http://dn7kg.blogspot.com/ (hz)